Hydrotherapy Effect on Drinking Water on Reducing Momentary Blood Sugar Levels in People With Diabetes Mellitus in The Working Area of Kalasan Health Center: Pengaruh Hidroterapi Minum Air Putih Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah Sesaat pada Penyandang Diabetes Mellitus di Wilayah Kerja Puskesmas Kalasan
Abstract
Diabetes mellitus is one of the diseases that can be life threatening. Diabetes mellitus can cause the body difficulty in controlling blood sugar levels and even can cause the body's organs to not effectively use insulin. One of the standard non-pharmacological therapies to alleviate the problem is hydrotherapy of drinking water. The purpose of this study was to find out the hydrotherapy effect on drinking water on reducing momentary blood sugar levels in people with diabetes mellitus in the working area of Kalasan Health Center. This research is a quasi-experimental with pre-test and post-test control group design. This research was conducted in February - March 2023 in the working area of Kalasan Health Center. The total sample was 58 respondents with type 2 diabetes mellitus according to the inclusion and exclusion criteria, the respondents were divided into the intervension groups 29 and the control groups 29. The data were analyzed using Wilcoxon test and Mann – Whitney test. The results of data processing using the Wilcoxon test in the intervention group obtained p = 0.000 (p <0.05), while in the control group obtained p = 0.000 (p <0.05). In addition, the results of data processing in the Mann – Whitney test obtained p = 0.002 (p <0.05). The test result show that there is a hydrotherapy effect on drinking water on reducing momentary blood sugar levels in people with diabetes mellitus in the working area of Kalasan Health Center.
Penyakit diabetes mellitus merupakan salah satu masalah kesehatan yang dapat mengancam nyawa. Penyakit diabetes mellitus dapat mengakibatkan tubuh kesulitan dalam mengendalikan kadar gula darah bahkan dapat menyebabkan organ tubuh tidak dapat menggunakan insulin secara efektif. Salah satu standar terapi nonfarmakologi untuk mengatasi masalah tersebut adalah hidroterapi minum air putih. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh hidroterapi minum air putih terhadap penurunan kadar gula darah sesaat pada penyandang diabetes mellitus di wilayah kerja Puskesmas Kalasan. Penelitian ini merupakan eksperimental semu (quasi eksperimen) with pretest and posttest control group design. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Februari – Maret 2023. Jumlah sampel 58 responden penyandang diabetes mellitus tipe 2 sesuai dengan kriteria inklusi dan ekslusi, responden terbagi dalam kelompok intervensi 29 dan kelompok kontrol 29. Analisa data menggunakan uji Wilcoxondan uji Mann – Whitney. Hasil olah data menggunakan uji Wilcoxon pada kelompok intervensi diperoleh p=0,000 (p < 0,05), sedangkan pada kelompok kontrol diperoleh p=0,000 (p < 0,05). Selain itu, hasil olah data pada uji Mann – Whitney didapatkan p=0,002 (p < 0,05). Hasil uji tersebut menunjukkan bahwa terdapat pengaruh hidroterapi minum air putih terhadap penurunan kadar gula darah sesaat pada penyandang diabetes mellitus di wilayah kerja Puskesmas Kalasan.
There is no Figure or data content available for this article
References
- Ahid Jahidin, Lina Fitriani, & Masyitah Wahab. (2019). Pengaruh Terapi Minum Air Putih Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah Sewaktu (Gds) Pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe Ii. Bina Generasi?: Jurnal Kesehatan, 11(1), 87–98. https://doi.org/10.35907/jksbg.v11i1.139
- Alfatihah, N. (2021). Hubungan Diabetes Mellitus Tipe 2 dengan Kejadian Hipertensi pada Penduduk Usia 45-65 tahun di Puskesmas Ngaglik II.
- Damayanti, S., Amestiasih, T., Meisatama, H., & Syahari, N. T. (2021). Pengaruh Hidroterapi dan Relaksasi Benson Terhadap Kadar Gula Darah Pasien Diabetes Mellitus. In Seminar Nasional UNRIYO (Vol. 170, pp. 444–453). https://doi.org/http://prosiding.respati.ac.id/index.php/PSN/article/viewFile/409/391
- Defirson, D., & Azizah, L. (2021). Perbandingan efektivitas obat antidiabetik oral terhadap penurunan kadar gula darah pada pasien DM Tipe 2 Rawat Jalan di Rumah Sakit “X”Kota Jambi. Riset Informasi Kesehatan, 10(2), 134. https://doi.org/10.30644/rik.v10i2.550
- Dewi, Tri, Rahayu, & Natalia. (2021). Pengaruh Terapi Komplementer Kapsul Bawang Putih Terhadap Nilai Kadar Gula Darah Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2 Di Desa Sanan Kecamatan Pakel Tulungagung. Prodi S1 Farmasi Stikes Karya Putra Bangsa. http://repository.stikes-kartrasa.ac.id/id/eprint/91%0Ahttp://repository.stikes-kartrasa.ac.id/91/1/SKRIPSI DEWI.pdf
- Hadinata, D. (2022). Penatalaksanaan Hydrotherapy Terhadap Penurunan Kadar Gula Darah Sewaktu Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2: Vol. VIII (Issue 8, pp. 33–42). https://doi.org/10.34305/jhrs.v2i1.486
- Helmawati, T. (2014). Hidup Sehat Tanpa Diabetes?: Cara Pintar Mendeteksi, Mencegah, dan Mengobati Diabetes (B. Waskitho (ed.); Cetakan 1). NOTEBOOK.
- Hikmah, N. (2021). Efektifitas Terapi Air Putih Terhadap Kadar Gula Darah Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2: Studi Narrative Review.
- Kusniawati, K., & Suhanda, P. (2017). Hidroterapi Dapat Menurunkan Kadar Gula Darah Sewaktu Penderita Diabetes Melitus Tipe 2 Di Puskesmas Cipondoh Kota Tangerang. Jurnal Medikes (Media Informasi Kesehatan), 4(2), 157–166. https://doi.org/10.36743/medikes.v4i2.82
- Kusumaningtyas, Galuh., dkk. (2019). Pengaruh Hydrotherapy (Minum Air Putih) Terhadap Kadar Gula Darah Acak Pada Penderita Diabetes Melitus Tipe 2. In Article PeerReviewed Book. Sekolah TInggi Ilmu Kesehatan Insan Cendekia Medika.
- Ogurtsova, K., Guariguata, L., Barengo, N. C., Ruiz, P. L. D., Sacre, J. W., Karuranga, S., Sun, H., Boyko, E. J., & Magliano, D. J. (2022). IDF diabetes Atlas: Global estimates of undiagnosed diabetes in adults for 2021. Diabetes Research and Clinical Practice, 183. https://doi.org/10.1016/j.diabres.2021.109118
- Saherna, J., & Rezkiawan, E. (2020). The Effect Of Drinking Water On Hyperglycemia In Diabetes Mellitus. Health Media, 2(1), 46–53. https://doi.org/10.55756/hm.v2i1.56
- Sholiha, S. R., Sudiarto, S., & Setyonegoro, S. A. (2019). Kombinasi Walking Exercise Dan Hydrotherapy Mempengaruhi Kadar Glukosa Darah Pada Penderita Diabetes Mellitus Tipe Ii. Jendela Nursing Journal, 3(1), 58. https://doi.org/10.31983/jnj.v3i1.4617
- Smeltzer SC, B. B. (2001). Buku ajar keperawatan medikal - bedah Brunner dan Studdart. (8th Edn). EGC.
- Syamsiah, N. (2017). Berdamai dengan Diabetes. Bumi Medika.
- Widyarani, L. (2021). Hidroterapi Sebagai Terapi Komplementer Dalam Stadium I Hydrotherapy As a Complementary Therapy To Reduce. Linda Widyarani, 3(2338–4514), 26–33.